www.biologi-art.com, wadah untuk berbagi bahan ajar dan materi-materi pelatihan/seminar Pendidikan Biologi

YUK KITA BELAJAR STRUKTUR DAN FUNGSI SEL!

 STRUKTUR DAN FUNGSI SEL 

(Materi Biologi Kelas XI SMA/MA)

 oleh: Noor Rahmadani

NIM. 2020113310007

 Salah satu Kompetensi Dasar yang wajib di kuasai pada Kelas XI SMA/MA baik peminatan MIPA maupun IPS Lintas Minat adalah Bab Struktur dan Fungsi Sel.

 Nah disini kalian bisa belajar tentang Struktur dan Fungsi Sel dengan asyik, karena pada tulisan ini dilengkapi dengan Video Pembelajaran Animasi yang bisa kalian simak dengan baik dan sekaligus dilengkapi juga dengan E-modul dari Kemendikbud-Ristek sehingga kalian bisa mempelajari dengan rinci materi tentang Struktur dan Fungsi Sel.

Yuk... disimak ya pembahasannya berikut ini!😍😍😍

TUJUAN PEMBELAJARAN
Adapun tujuan kalian mempelajari materi ini yaitu kalian mampu:
1. Menjelaskan pengertian sel sebagai unit struktural dan unit fungsional.
2. Mengidentifikasi struktur dan fungsi bagian-bagian sel.
3. Mengidentifikasi perbedaan sel hewan dan sel tumbuhan.

KEGIATAN PEMBELAJARAN
Di Kelas X kalian sudah belajar materi tentang Struktur Tubuh Bakteri. Masih ingatkan kalian dengan materi tersebut?. Ternyata bakteri itu adalah satu contoh sel. Kalian tahu tidak apa itu sel? 
Gambar Stuktur Tubuh Bakteri. Sumber: https://www.youtube.com

Secara struktural, sel merupakan penyusun makhluk hidup. Ada makhluk hidup bersel satu, ada pula yang bersel banyak. Untuk lebih jelasnya, berikut adalah video pembelajaran Struktur dan Fungsi Sel. Silahkan disimak ya dengan cara mengklik tombol Play pada link video di bawah ini! 😍

Sumber: https://www.youtube.com

Materi ini juga dilengkapi dengan E-modul dari Kemendikbud-Ristek. Berikut adalah link E-Modul. Silahkan dipelajari lebih lanjut ya materi yang terdapat di dalam modul dengan cara mengklik tombol Button di bawah ini!👍💪


Nah untuk bisa mengukur apakah kalian telah memahami materi Struktur dan Fungsi Sel, Silahkan kalian kerjakan soal Quizziz dengan cara mengklik tombol Button di bawah ini!


Demikian materi kita tentang Struktur dan Fungsi Sel. Mudah-mudahan bermanfaat untuk kita semua. Terima kasih atas perhatiannya. Ditunggu ya postingan materi Biologi berikutnya. Salam sehat dan sukses selalu!✋🙏🙏


Keterangan:
Aplikasi Editing Video:
1. Wondershare Filmora X 10.1.21.0
2. Microsoft Office Powerpoint 2016
3. Youtube

Aplikasi Editing Soal:
Quizziz.com

No comments

www.biologi-art.com, wadah untuk berbagi bahan ajar dan materi-materi pelatihan/seminar Pendidikan Biologi
Powered by Blogger.